Thursday, November 20, 2014

Tips Mencuci Baju Loak

Pasar loak adalah salah satu tempat belanja alternatif. Jika teliti dan sabar, maka bukan tidak mungkin Anda akan mendapatkan barang dengan kualitas yang baik tetapi dengan harga yang 'miring'.

Salah satu barang yang sering dibeli di pasar loak adalah baju. Nah, jika sudah mendapatkan baju loak yang Anda inginkan, jangan cuci sembarangan, apalagi langsung dipakai.

Lima Manfaat Mengejutkan Mentimun

Mentimun memiliki banyak manfaat dan kegunaan yang sudah dapat dirasakan. Selain bisa dijadikan salah satu pilihan menu makanan, mentimun bisa juga menjadi penolong untuk menjaga kecantikan. Namun, banyak manfaat dari mentimun yang belum diketahui banyak orang.

Inilah beberapa manfaat mengejutkan dari si sumber vitamin A, B, dan C ini, seperti dilansir dalam laman Learnist, Kamis 20 November 2014.

Friday, November 7, 2014

Pencegatan Jet Tempur Amerika oleh TNI AU

Dalam beberapa pekan terakhir, jet tempur Sukhoi TNI Angkatan Udara memaksa mendarat pesawat asing yang melanggar wilayah udara Indonesia. Satu pesawat Cessna asal Singapura dipaksa turun di Bandara Supadio, Kalimantan Barat, lalu pesawat Gulfstream yang dipiloti warga negara Arab Saudi digiring ke bandara El Tari, Nusa Tenggara Timur. 

Namun dua kejadian itu tak seberapa dibanding peristiwa serupa yang terjadi pada 3 Juli 2003. Kala itu dua pesawat F-16 TNI AU mencegat dua pesawat F-18 Hornet dan empat kapal perang Angkatan Laut Amerika Serikat di atas Pulau Bawean, Jawa Timur.

Tuesday, October 14, 2014

Komentar di Facebook Bisa Pakai Stiker

Fitur "sticker" dalam percakapan pesan instan sudah lazim digunakan, kini Facebook mengikuti tren itu dengan menambahkan fitur tersebut dalam obrolan postingan Facebook.

Penggunaan "sticker" untuk semua pengguna Facebook sudah bisa digunakan dalam semua komentar di postingan Timeline, Group, bahkan di Event, mulai Senin (13/10/2014).

Wednesday, February 12, 2014

PM Singapura Hapus SBY dari Daftar Pertemanannya di Facebook

Dilansir media Singapura, New Nation, PM Singapura, Lee Hsien Loong telah menghapus akun Facebook Presiden Susilo Bambang Yudhoyono (sby) dari daftar teman. Selain menghapus SBY sebagai teman, Lee juga juga membersihkan dan menghapus tag-tag foto yang menunjukkan SBY di dalam koleksi albumnya.

Meruncingnya ketegangan antara pimpinan Indonesia dan Singapura ini lantaran kontroversi penamaan KRI Usman-Harun. disusul kemudian setelah sebelumnya pemerintah singapura membatalkan undangan kepada beberapa pejabat dari Indonesia termasuk 100 perwira TNI untuk menghadiri acara Singapore Airshow yang berlangsung 11-16 Februari 2014.